Article Detail
Pemberdayaan Masyarakat Pendampingan Belajar di Sanggar Alang-Alang
Mulai tanggal 26 Maret - 23 April 2019 , seluruh karyawan SD St Yosef mengadakan pemberdayaan masyarakat dengan melakukan pemdampingan belajar anggota komunitas Sanggar Alang-Alang Surabaya. Kegiatan pendampingan belajar dimulai setiap hari Selasa mulai pukul 15.00 - 17.00. Kegiatan pendampingan belajar ini sudah dilakukan mulai tahun ajaran 2017-2018. Sasaran utama kegiatan ini adalah anggota komunitas Sanggar Alang-Alang yang yang kelas 6 SD. Tetapi kadang yang datang saat pendampingn belajar yang datang tidak cuma kelas 6 saja , tetapi juga kelas 4 dan 5.
Ketua Sanggar Alang-Alang Bapak Didit Hape merasa terbantu dengan kegiatan rutin tiap akhir tahun khususnya dalam menyiapkan anggota komunitas yang kelas 6 SD. Tidak cuma anak-anak saja yang belajar , kadang oarang tua yang mengantar anaknya belajar , juga ikut belajar nbersama dengan kami semua. Semoga kehadiran SD St Yosef sungguh bisa dirasakan masyarakat di sekitar komplek Joyoboyo.
Ketua Sanggar Alang-Alang Bapak Didit Hape merasa terbantu dengan kegiatan rutin tiap akhir tahun khususnya dalam menyiapkan anggota komunitas yang kelas 6 SD. Tidak cuma anak-anak saja yang belajar , kadang oarang tua yang mengantar anaknya belajar , juga ikut belajar nbersama dengan kami semua. Semoga kehadiran SD St Yosef sungguh bisa dirasakan masyarakat di sekitar komplek Joyoboyo.
Comments
-
there are no comments yet
Leave a comment