Article Detail

Misa Rutin Bulan Oktober 2023

“Biarkan anak-anak itu datang kepada-Ku, jangan menghalang-halangi mereka, sebab orang-orang yang seperti itulah yang empunya Kerajaan Allah. – Markus 10:14. Jumat, 13 Oktober 2023, mulai pukul 07.30, dilaksanakan misa rutin Jumat ke-2 bulan Oktober. Misa dipersembahkan oleh Romo Harjanto dari paroki Yohanes Pemandi.
Kehadiran anak-anak dalam misa kudus sangatlah penting. Saat mengikuti misa, secara tidak langsung anak akan belajar tentang tata cara misa, doa dan nyanyian yang digunakan ketika misa serta mengenal tentang Yesus dari bacaan kitab suci.

https://www.instagram.com/reel/CyXTEtUvhY9/?utm_source=ig_web_copy_link&igshid=MzRlODBiNWFlZA==

Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment